Berita DaerahMaluku Utara

Pemerintah Desa Modayama Peringati Hari Ulang Tahun Ke-62 Berlangsung Lancar

186
×

Pemerintah Desa Modayama Peringati Hari Ulang Tahun Ke-62 Berlangsung Lancar

Sebarkan artikel ini
Bupati kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), Provinsi Maluku Utara, Hasan Ali Basam, Doc photo: [istimewa/GirPos]

HALMAHERA SELATAN, GirPos.com – Pada Kamis 4/1/24, Bupati kabupaten Halmahera Selatan (Halsel), Provinsi Maluku Utara, Hasan Ali Basam, Kasuba dan Ketua TP. PKK Halsel Rifa’at Al Sa’adah hadiri hari ulang tahun Desa Modayama, kecamatan Kayoa Utara ke-62, Jumat (5/1/2024).

Pada hari itu juga hadir dalam kegiatan peringati hari ulang tahun Desa Modayama yang ke-62 adalah, Sekertaris Daerah (Sekda) Safiun Rajalun, Staf Ahli Bidang Saiful Turuy, Rektor Unhair Ternate Ridha Adjam, Kepala Dinas Nakertrans Suadri Inggaratubun dan sejumlah pimpinan OPD dan ikut serta warga masyarakat Desa Modayama Antusias datang untuk melihat dari dekat secara langsung.

Bupati Hasan Ali Basam Kasuba, saat menyampaikan sambutannya di hadapan warga masyarakat Modayama bahwa, Saya pribadi dan mewakili pemerintah daerah mengucapkan selamat hari ulang tahun yang ke-62. mudah – mudahan kedepannya pemerintah dan warga masyarakat Desa Modayama terus bersinergi serta berkolaborasi untuk mewujudkan desa berkembang menuju Desa maju serta mewujudkan desa yang mandiri ucapnya.

BACA JUGA  Danramil 1509/01 Bacan Timur Tengah Halsel, Hadiri Program Grebek Stunting di Desa Bibinoi

“Dari 249 Desa yang ada di kabupaten Halmahera Selatan memiliki delapan (8) Desa, yang statusnya merupakan Desa tertinggal. dan juga dari 161 Desa tertinggal, 67 Desa berkembang, 11 Desa maju dan 2 Desa mandiri,” papar Bupati Hasan Ali.

Bupati Basam Kasuba juga mengatakan, di usia yang ke-62 Desa Modayama ini tentunya sudah banyak kemajuan dan prestasi yang dai rai masyarakat serta pemerintah desa modayama, untuk itu bupati berharap agar berbegai pencapaian yang di torehkan hendaknya mampu di pertahankan. (isk)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *